EFS 55-250 IS dipakai untuk macro, baiknya gimana?.

Oleh: Adi Nugroho (2137)    16 tahun yang lalu

  0 

Saya baru beli EFS 55-250 IS. Nah, mau dipakai makro, koq aga sulit ya? Perbesarannya agak kurang. Baiknya untuk prioritas pada kualitas gbr, ditambah close-up lens, atau extension tube? Atau 50mm f1.8 dibalik? Kalau pakai lensa dibalik apakah bisa pakai bukaan kecil supaya tajam? (misal 55-250 + 50mm dibalik) Nah, kan bukaan di kamera mengatur yg punyanya 55-250. Terus DOFnya gimana? Bingung euy..

Belum ada komentar