The Bee-2 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Irwansyah S (52460)

Date Time Original: 2004:04:08 09:41:44rnISO Speed Ratings: 100rn

Lihat sari bunga yang telah dikumpulkan di kakinya lebah.rn

rnSaya memakai manual fokus nungguin di kembang jadi patung, continuous drive dan juga manual eksposure (tentunya setelah di pre-test dengan set exp yang pas).

  • Nilai foto: 89
  • Dilihat: 262
  • Waktu upload: Selasa, 25 Mei 2004
  • Lokasi: Qatar
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 10D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 JOGI RIFELY PARDEDE (1723)

20 tahun yang lalu

tajam...macronya pas....dan komposisinya ok

Darwin Sidharta (347)

20 tahun yang lalu

wow....

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

cantik bung...komposisinya luar biasa..nice

 amelia susanto (4554)

20 tahun yang lalu

bagus.. tajem, great shot.. warnanya ok, and warna bee nya jg pas ada kuning2nya .. jadi cocok tuh.....

 Huang Zheng Ri (16662)

20 tahun yang lalu

nice makro, baek bunga maupun tawonnya detail :)

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

great macro...tajam, suka komposisi & warna2nya.hasil tembakan membabi butanya membuahkan hasil nih om.he3. salam

 Donny Kurniawan, ACMP (10552)

20 tahun yang lalu

bagus momentnya kak irwan :) salam

 Darwin Pangaribuan (13907)

20 tahun yang lalu

Cakep sekali, detailnya jelas sekali Salam

 Abdul Halim Hutasuhut (25369)

20 tahun yang lalu

Luar biasa...tajam sekali. Kuning bunganya sangat indah.. Salam

 Muchamad Noor Eva A (56769)

20 tahun yang lalu

warnanya natural.... fokus sedikit meleset....

Arifudin (151)

20 tahun yang lalu

POI simple tapi sangat kuat.

 Irma H. Samadi (3968)

20 tahun yang lalu

tajam, komposisi bagus, bright yellow..

 Yadi Yasin (116383)

20 tahun yang lalu

Tajam! Komposisi OK!

 Rendra Kartadinata (19382)

20 tahun yang lalu

Bagus, cuma oversharpen pada tubuh lebahnya.. Menurut saya malahan sharpening standar akan lebih natural terhadap keseluruhan foto.

 Faizal Adiputra, FA (8087)

20 tahun yang lalu

cantik ... usaha yang membuahkan hasil yang bagus ...

 Heru Tjandranata (11140)

20 tahun yang lalu

Wao, tajem banget nih. Warnanya keren, pose lebahnya jg bagus. Salam.

 Rahadi Lukita (28643)

20 tahun yang lalu

Gambarnya tajam dan momennya pas nih, tapi maaf mas, dof/bidang tajamnya yang ekstrim sempit kurang ke belakang sedikit, terlihat dari pantulan flash pada mata tawon agak blur. Nica macro shot !

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

komposisinya yahud.... nice shot!

 Agung Nugroho, patul (7348)

20 tahun yang lalu

wuii... bening sekali mas Irwan...

 Iwayandri Soehardiono, Iway (15350)

20 tahun yang lalu

tajam, nice macro, salam