[ iR ] Cara memperbaiki WB dengan Nikon Capture NX

Oleh:  Dibyo Gahari (68766)    14 tahun yang lalu

  0 

Memperbaiki WB foto infrared yang diambil dengan kamera Nikon dapat dilakukan melalui software Nikon Capture NX. Umumnya ini diperlukan bila pengukuran WB kamera sebelum pemotretan tidak sempurna, misalnya pada Nikon D40 (yang tidak bisa dipreset) dan D3000 & D5000 yang sulit dipreset.

Contoh kasus di bawah ini menggunakan Nikon D3000 goldie iR.

Catatan :
. Setelah didapatkan angka RED dan BLUE, kita dapat memperhalus arah warnanya dengan menggeser kedua slide warna tsb. atau mengganti nilai angkanya.
. Angka RED dan BLUE ini akan menghasilkan hasil akhir yang sama bila preset WB kamera yang digunakan juga sama.

Salam infrared,
Dibyo Gahari
MyINFRARED

Belum ada komentar